25 Calon Peserta Didik (CPD) SMAN 3 Bandung dan 6 CPD SMAN 5 Bandung Didiskualifikasi, Ini Masalahnya

- 24 Juni 2024, 11:39 WIB
Pj Gubernur Jabar Bey Machmudin saat meninjau proses PPDB di lingkungan Disdik Jabar
Pj Gubernur Jabar Bey Machmudin saat meninjau proses PPDB di lingkungan Disdik Jabar /Istimewa /

Rapat Pleno pun telah dilakukan oleh Dewan Guru dan Kepala SMAN 3 dan 5 pada 23 Juni 2024.

Akhirnya diputuskan untuk 25 CPD SMAN 3 Bandung dan 6 CPD SMAN 5 Bandung yang semula status "layak/lolos" menjadi "tidak layak/tidak lolos" dan akan dikeluarkan dari Data PPDB Jalur Zonasi.

Pemberitahuan perubahan status menjadi "tidak diterima" akan dimuat dalam akun setiap CPD tersebut pada Senin tanggal 24 Juni 2024.

 

Adapun kuota dampak perubahan status CPD dilimpahkan ke Jalur Prestasi Rapor PPDB Tahap 2.***

Halaman:

Editor: Sarnapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah