Langkah Pencegahan yang bisa Diambil untuk Membantu Mengurangi Risiko Penyakit Ginjal

- 30 Juni 2024, 11:17 WIB
Ilustrasi, Langkah Pencegahan yang bisa Diambil untuk Membantu Mengurangi Risiko Penyakit Ginjal
Ilustrasi, Langkah Pencegahan yang bisa Diambil untuk Membantu Mengurangi Risiko Penyakit Ginjal /Pixabay/OpenClipart-Vectors/

JURNAL SOREANG - Untuk membantu mengurangi risiko penyakit ginjal, ada beberapa langkah pencegahan yang bisa dilakukan.

Langkah langlah pencegahan untuk mengirangi risiko penyakit ginjal sebenarnya mudah untuk dilakukan, namun terkadang sulit untuk dilakakan, karena berbagai alasan.

Berikut adalah langkah langkah yang dapat membantu menjaga kesehatan ginjal Anda.

Baca Juga: 4 TOP SMA Swasta di Kabupaten Bandung, Kualitas Papan Atas, Fasilitas Mumpuni!  

  1. Konsumsi Air yang Cukup 

Minumlah air yang cukup setiap hari untuk menjaga hidrasi tubuh dan membantu ginjal dalam proses penyaringan limbah dan racun dari darah.

  1. Pola Makan Sehat

Konsumsi makanan sehat yang rendah garam, rendah lemak jenuh, dan tinggi serat. 

Batasi konsumsi makanan tinggi gula dan lemak trans untuk menjaga kesehatan ginjal. 

  1. Kontrol Tekanan Darah dan Gula Darah

Jaga tekanan darah dan gula darah Anda dalam batas normal. 

Tekanan darah tinggi dan diabetes dapat merusak ginjal, sehingga penting untuk mengontrolnya.

Halaman:

Editor: Yoga Mulyana

Sumber: WHO


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah