Cek Penyetaraan Penghargaan Prestasi Hafiz Quran untuk Jalur Prestasi PPDB 2024 Kabupaten Bandung

- 3 Juni 2024, 21:25 WIB
ILUSTRASI, Cek Penyetaraan Penghargaan Prestasi Hafiz Quran untuk Jalur Prestasi PPDB 2024 Kabupaten Bandung
ILUSTRASI, Cek Penyetaraan Penghargaan Prestasi Hafiz Quran untuk Jalur Prestasi PPDB 2024 Kabupaten Bandung /DOK. PIKIRAN RAKYAT/

JURNAL SOREANG - Prestasi di bidang agama sebagai haifz quran dapat dijadikan sebagai jalur pendaftaran PPDB 2024 Kabupaten Bandung.

Bagi putra putri Anda yang akan mendaftar PPDB 2024 Kabupaten Bandung melalui jalur prestasi di bidang agama khususnya hafiz quran, wajib simak artikel ini.

Setiap jalur pendaftaran pastinya mempunyai ketentuan masing-masing pada PPDB 2024 Kabupaten Bandung.

Baca Juga: Daftar Jalur Prestasi PPDB 2024 Kabupaten Bandung Bisa Pakai Nilai Apa Saja? Cek di Sini Ketentuan Kuotanya

Bagi calon peserta didik yang akan mendaftar melalui jalur prestasi bidang agama yakni hafiz quran, perlu diketahui bahwa terdapat penyetaraan penghargaan prestasi.

Untuk mengetahui penyetaraannya, berikut Jurnal Soreang sudah rangkumkan informasinya di bawah ini.

Inilah keterangan penyetaraan penghargaan berdasarkan jumlah juz yang dikuasai oleh calon peserta didik.

Baca Juga: Selain Puasa, Ini Amalan yang Dianjurkan di Awal Dzulhijah hingga Hari Raya Idul Adha 2024, Apa Saja?

1. Hafiz 1 - 3 juz

Setara dengan prestasi juara 1 tingkat kabupaten/kota

2. Hafiz 4 - 6 juz

Halaman:

Editor: Kinanti Putri Rudiana

Sumber: Instagram


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah